Monitor Asus ProArt Display PA278QV 27 inchi

. . . . . . . . Rp 4.900.000.- . . . . . . . . . .
Monitor Asus ProArt Display PA278QV 27 inchi
Asus ProArt Display PA278QV adalah Professional monitor dengan layar IPS 27 inchi , yang resolusinya WQHD 2560 x 1440. Memiliki interface yang lengkap dengan Display port 1.2 , Mini Display Port, Dvi-D , HDMI v1.4 , serta build in USB Hub.
Monitor Asus ProArt Display PA278QV didesign frameless dan tampilan layar memiliki standard industri 100 % sRGB / 100% Rec. 709 , Serta dikalibrasi Factory dan calman verified sehingga memberikan tingkat akurasi warna yang superb ( ∆E < 2 ) dan tersaji di layar dengan akurat.
Monitor Asus ProArt Display PA278QV dilengkapi dengan Asus exclusive ProArt Preset, yang menyediakan berbagai modes untuk quick color gamut adjustment , sehingga sewaktu video editing atau manipulasi foto dan color grading akan dapat kita switch dan cocokan dengan mudah.
Monitor Asus ProArt Display PA278QV memiliki fitur Asus Quick Fit Virtual Scale, yang dapat menempatkan garis titik titik dilayar, berfungsi menjadi penggaris , alignment grid dan preview ukuran dokumen sebenarnya dilayar.


Spesifikasi Monitor Asus ProArt Display PA278QV 27 inchi adalah :
- Ukuran Panel : 27 inchi
- Resolusi : 2560 x 1440
- Pixel per inch : 109
- Aspect Ratio : 16 : 9
- Display Viewing Area : 596,74x 335.66 mm
- Display Surface : Non Glare
- Tipe Backlight : LED
- Tipe Panel : IPS
- Sudut Pandang : 178°
- Pixel Pitch : 0.233 mm
- Color Space ( sRGB ) : 100 %
- Brightness : 350 cd/m²
- Kontrast Ratio : 1000 : 1
- Display Colors : 16.7 M
- Waktu Response : 5ms ( GTG )
- Refresh Rate : 75 Hz
- Speaker ; 2 watt x 2
- Interface : 1x Display Port 1.2 / 1x Mini Display Port / 1x HDMI v1.4 / 1x Dual Link DVI / 4x USB 3.2 Gen1 Tipe A / 1x Earphone Jack / 1x PC Audio input
- Konsumsi Power : 12.5 watt ( Operasi ) , 0.5 watt ( Saving Mode )
- Dimensi : 61,5 x 53,2 x 22,6 cm
- Berat : 7.56 Kg
- Garansi : 3 tahun dari Asus Indonesia
- Fitur : Trace Free Teknologi , ProArt Preset ( Standard , sRGB, Rec.709, Scenery , Reading, Darkroom, Rapid Rendering, User Mode 1, User Mode2 , Color Temp Selection, 6 axis Color Adjustment, Gamma Adjustment,Color Accuracy, ProArt Palette, Quick Fit, HDCP, VRR Teknologi, ProArt Chroma Tune, Low Blue Light, Motion Sync

